
Procesor baru dari AMD yaitu core Deneb akan menyalip Intel bulan depan. Model pertama keluar masih mengunakan DDR2, sementara untuk DDR3 terlihat terlambat direlease tetapi tidak lama AMD rencanannya akan mengeluarkan model contoh procesor dengan dukungan DDR3. Belum diketahui pasti, tetapi ada perkirakan juga keluar bulan depan dalam waktu tidak bersamaan.
AMD memiliki socket baru yaitu AM3, untuk membedakan antara procesor AM2. Ketika Deneb dirilis, maka ada 2 model socket procesor yang berbeda. Penguna AMD seperti harus menunggu, tidak saja harus memilih procesor dengan socket AM3 dan AM2, tetapi harus menyiapkan memory bagi computer dengan DDR3.
AMD Rilis Processor Baru Untuk Bersaing Dengan Intel
Posted by neo | 2:50 AM | Teknologi | 0 comments »
Subscribe to:
Post Comments (Atom)











0 comments
Post a Comment